Nostalgia Hotel Papandayan di Bandung, Masih Berasa di Tahun 2024
Selasa, 18 Februari 2025 - 08:55 WIB
Sumber :
- Google Map
Untuk tamu yang menginap di tipe kamar di atas The Classic, tersedia fasilitas spa dan massage gratis.
Desain interior hotel memadukan gaya klasik dengan sentuhan modern. Pencahayaan warm dan pemilihan material kayu menciptakan suasana yang mewah namun tetap nyaman.
Mini bar dalam kamar menyediakan berbagai minuman dan snack homemade hasil kerja sama dengan Hotel Papandayan. Ini menambah keunikan pengalaman menginap di hotel ini.
Lokasi hotel yang strategis memudahkan akses ke berbagai tempat wisata seperti Trans Studio Bandung, Museum Geologi, dan Gedung Sate.*