Nikmati Indahnya Curug Cilember, Wisata Alam Populer di Bogor

Curug Cilember Bogor
Sumber :
  • Ksmtour

Taman kupu-kupu yang bernama Butterfly Park ini berada di lokasi yang berdekatan dengan pintu masuk dengan waktu tempuh sekitar 10 sampai dengan 15 menit. Taman ini berbentuk sebuah kubah atau setengah bola dengan konsep green house tetapi dengan sedikit elemen kaca di bangunan pintu masuknya. Taman seluas sekitar 500m2 ini dipenuhi dengan beragam tanaman dan bunga dengan aneka warna.

Destinasi Wisata 'Slow Travel' Wisata Halal di Tri-Mountain Taiwan

Jumlah kupu-kupu yang hidup dan beterbangan di tempat ini berasal dari 12 spesies yang berbeda warna dan ukuran. Keanekaragaman jenis kupu-kupu yang indah dan menarik tersebut ditangkar dan dikembangbiakan dalam tempat konservasi ini. Dalam taman ini, kamu juga akan mengetahui bagaimana perjalanan hidup seekor kupu-kupu dari telur hingga menjadi kupu-kupu seutuhnya yang merupakan siklus metamorphosis mereka secara alami.

2. Hutan Pinus

Wisata Danau Toba Dapat Kartu Kuning dari UNESCO, Ada Apa?

Ilustrasi hutan pinus

Photo :
  • Perhutani

Saat menyusuri melalui rute dan jalan setapak, maka kita akan melintasi vegetasi hutan tropis berupa jajaran pohon pinus yang indah dan juga beragam jenis pohon lainnya yang berusia puluhan bahkan ratusan tahun. Keragaman vegetasi alam di sepanjang jalan menuju curug ini memberikan hiburan tersendiri.

4 Destinasi Wisata di Pasuruan Miliki Spot Foto Instagramable

Keindahan area jalan dan pemandangan yang masih alami dan asri di tambah lagi dengan udara sejuk dan suasana hening sepanjang perjalanan menciptakan harmoni yang pas untuk bertamasya dengan cara berbeda, bukan sekadar jalan-jalan melainkan juga perjalanan penuh tantangan khas para petualang. Sehingga kamu harus tetap waspada dan hati-hati saat melewati jalanan yang sedikit licin.

3. Camping Ground

Halaman Selanjutnya
img_title