5 Rumah Adat di Sulawesi Selatan yang Penuh Filosofi

Rumah Adat Suku Luwuk
Sumber :
  • bramblefurniture

Rumah Adat Tongkonan Toraja memiliki keunikan pada bagian atapnya yang mirip dengan Rumah Adat Minang yaitu Rumah Gadang dengan sedikit perbedaan pada jumlah gonjong di atapnya. Atap Tongkonan memiliki keindahan dengan garis dari tanduk menyerupai kerbau.

3 Rekomendasi Spot Sunset Terbaik di Sudut Kota Bandung

Ada tiga jenis Tongkonan yang dikenal masyarakat, yaitu:

  • Tongkonan layuk, tempat kekuasaan tertinggi, ketika segala hal berkaitan dengan pemerintahan terjadi.
  • Tongkonan pekanberan (pekaindoran), dimiliki oleh anggota keluarga yang memiliki kedudukan tinggi dalam adat.
  • Tongkonan batu, bangunan ini digunakan oleh warga biasa masyarakat Toraja.

4. Rumah Adat Balla Suku Makassar

Jamaluddin, Pendidik Anak Desa di Kaki Gunung Bawakaraeng

Balla Lompoa berarti bangunan rumah panggung besar yang merupakan tempat tinggal bagi Raja Gowa. Ditinjau dari aspek arsitektur bangunannya, Balla Lompoa berbentuk rumah panggung dengan tiga bagian rumah yaitu plafon, badan rumah dan juga kolong.

Atap rumah, berbentuk prisma dan memakai tutup bubungan bertingkat. Jumlah tingkat pada atap bubungan ini menandakan tingkat sosial penghuni rumah. Misalnya, rumah Raja terdiri dari lima tingkat bubungan sementara rumah masyarakat biasanya hanya tersendiri dari satu atau dua tingkat.

3 Rekomendasi Masjid Instagramable di Bandung, Cocok untuk Wisata Religi

5. Rumah Adat Suku Mandar

Halaman Selanjutnya
img_title