Sempat Beragama Islam, Ari Wibowo Mengaku Tak Pernah Salat
Senin, 17 April 2023 - 18:47 WIB
Sumber :
- intipseleb.com
"Tapi gue masuk ke gereja dan di situ Tuhan pertama kali kayak memperkenalkan diri ke gue. Satu hal lagi ada story sedikit di Konstanz. Jadi gue kan waktu lahir ikut agama bokap, kemudian waktu gue di Jerman sebetulnya gue pernah ke gereja padahal gue non Kristen," ucap Ari Wibowo.