Selain Nunggak Pajak, Terungkap Fakta Mengejutkan di Balik Mobil Rolls-Royce Sandra Dewi
Selasa, 2 April 2024 - 08:29 WIB
Sumber :
- Viva.co.id
Hal tersebut terlihat dalam informasi yang ada di laman Informasi Pajak Kendaraan Bermotor Provinsi Banten. Mengenai spesifikasinya, selain fitur mewah yang melimpah, mobil ini dilengkapi dengan mesin V12 berkapasitas 6.6L.
Mesin tersebut mampu menghasilkan tenaga sebesar 420 kW pada 5.250 rpm dan torsi 780 Nm pada 1.500 rpm. Tenaga tersebut disalurkan melalui transmisi otomatis 8 percepatan. Kapasitas tangki bahan bakarnya mencapai 82 liter.
Harvey Moeis, suami Sandra Dewi, baru-baru ini ditetapkan sebagai tersangka kasus korupsi tata niaga timah. Hal ini menambah kontroversi seputar mobil mewah tersebut.