Kebahagian Ancelotti di Tiga Partai Final Real Madrid
Jumat, 12 Agustus 2022 - 15:20 WIB

Sumber :

Carlo Ancelotti
Photo :
"Kami menguasai permainan kala Alaba mencetak gol pertama. Dan itu berjalan sesuai harapan, kami berhasil mempertahankan lini belakang. Dan ini menjadi pencapaian nirbobol di tiga final. Itu sungguh pertanda baik," pungkasnya. (hru)