iOS Aman? Ternyata Malware Bisa Kendalikan iPhone Tanpa Disadari!
Kamis, 23 Januari 2025 - 17:06 WIB

Sumber :
- id.pinterest.com
Para penyerang bahkan menggunakan metode tanpa interaksi pengguna, seperti mengirimkan malware melalui pesan yang langsung aktif tanpa perlu dibuka.
Dikutip dari Youtube Masto013, untuk menjaga keamanan perangkat iOS Anda, berikut bahan dan langkah-langkah yang bisa dilakukan:
- Perbarui perangkat secara rutin:
- Selalu instal pembaruan iOS terbaru untuk menambal celah keamanan.