David Divonis Alami Diffuse Axonal Injury, Tim Dokter Beri Keterangan

dokter yang tangani david
Sumber :
  • Tvonenews

Seperti diketahui, David belum sadarkan diri karena diduga mengalami kerusakan Diffuse Axonal Injury.

Hal itu disampaikan ayah David yang juga anggota Cyber dan Divisi Media PP GP Ansor, Ahmad Taufiq beberapa waktu lalu.

Diffuse Axonal Injury adalah kerusakan mikroskopis yang terjadi pada akson neuron di otak, korpus kalosum, dan batang otak.

Secara klinis, definisi cedera Diffuse Axonal Injury adalah keadaan koma yang berlangsung setidaknya enam jam setelah cedera otak traumatis yang dapat menyebabkan lesi edema atau iskemia otak.