Bantuan Sosial BPNT 2025: Panduan Lengkap Daftar dan Verifikasi
Selasa, 31 Desember 2024 - 23:16 WIB
Sumber :
Untuk mendaftar secara online, langkah pertama adalah mengunduh aplikasi “Cek Bansos” melalui Play Store atau App Store.
Setelah aplikasi terinstal, pengguna diminta untuk membuat akun dengan mengisi informasi seperti Nomor Kartu Keluarga (KK), NIK, nama lengkap, dan alamat email aktif.
Setelah akun dibuat, pengguna dapat memilih menu "Daftar Usulan" untuk menambahkan data diri sesuai persyaratan yang berlaku.
Proses ini kemudian dilanjutkan dengan verifikasi oleh pihak berwenang. Jika semua data valid, status pengajuan akan diinformasikan.