Apa Itu HMPV? Kenali Gejala dan Cara Pencegahannya yang Harus Diketahui!
Kamis, 9 Januari 2025 - 18:40 WIB

Sumber :
- unsplash.com
VIVABandung – Virus Human Metapneumovirus (HMPV) belakangan ini menjadi perhatian global.
Seiring dengan peningkatan kasus di negara-negara seperti China, Amerika Serikat, dan Malaysia.
Di Indonesia, meskipun keberadaannya telah lama ada, penyebaran HMPV baru belakangan ini mulai mendapatkan perhatian lebih.

Orang pakai masker
Photo :
- unsplash.com
Dikenal sebagai penyebab infeksi saluran pernapasan, virus ini dapat memengaruhi baik saluran pernapasan atas maupun bawah.