Apa Itu HMPV? Kenali Gejala dan Cara Pencegahannya yang Harus Diketahui!

Orang pakai masker
Sumber :
  • unsplash.com

 

Namun, pada kasus yang lebih parah, terutama pada bayi, lansia, atau individu dengan sistem kekebalan tubuh lemah. 

 

HMPV dapat menyebabkan komplikasi serius seperti bronkitis, pneumonia, dan kesulitan bernapas yang membutuhkan perawatan medis intensif.

 

Kelompok yang berisiko lebih tinggi mengalami komplikasi akibat HMPV antara lain bayi di bawah dua tahun, lansia, serta individu dengan penyakit kronis seperti asma atau PPOK. 

 

Orang dengan sistem kekebalan tubuh lemah, seperti penderita kanker atau HIV/AIDS, juga lebih rentan terhadap infeksi serius.