Lolos CPNS 2024? Ini Daftar Berkas yang Harus Disiapkan untuk DRH!

Seleksi CPNS
Sumber :
  • Pinterest

Untuk mengisi DRH, peserta dapat mengakses laman https://sscasn.bkn.go.id, login dengan akun masing-masing, dan mengisi biodata dengan lengkap. 

Proses ini juga mencakup pengisian riwayat pendidikan, pekerjaan, dan organisasi, serta unggah dokumen yang dibutuhkan. 

Pastikan semua informasi yang diisi sudah benar untuk mempermudah proses selanjutnya.