Red Sparks Kalah, Megawati Jadi Sejarah Baru di Tim Korea selama 7 Tahun Terakhir
Rabu, 27 Maret 2024 - 17:35 WIB
Sumber :
- Istimewa
Bagi Pink Spiders, kemenangan ini membuat mereka berhak melangkah ke babak final untuk menantang Hyundai Hillstate.
Hyundai Hillstate berhak menunggu di final setelah berhasil menjadi pemuncak klasemen musim reguler V-League 2023-2024.
Kekalahan Pink Spiders juga menandai kegagalan Megawati Hangestri untuk mengumpulkan 800 poin di musim perdananya di V-League setelah dihentikan di semifinal.
Karena dia hanya mencetak 16 poin dalam pertandingan ini, Megawati gagal mencetak 800 poin dalam satu musim.