Balik ke Jerman, Ini Pesan Haru dari Bunda Corla

Ivan Gunawan dan Bunda Corla
Sumber :
  • Instagram

“Selalu nonton live-nya bunda, ngilangin kesuntukan, dari semua kalangan. Pokoknya bunda doakan (yang terbaik) makasih banget,” tambahnya.

Heboh Nikita Mirzani Tiba-tiba Murka ke Iis Dahlia, Ada Apa?

Sebagai informasi, Bunda Corla adalah artis lawas yang kembali hits. Ia kerap kali melakukan live streaming di instagram pribadinya. Tidak main-main, Bunda Corla sempat mengumpulkan jumlah penonton sebanyak 300 ribu orang sekali live di instagram.