3 Fitur Unik Instagram yang Wajib Diketahui, Bisa Lakukan Hal Ini

Instagram
Sumber :
  • pixabay.com

VIVABandung - Media sosial (Medsos) Instagram terus melakukan update hal-hal baru setiap harinya, yaitu dengan menghadirkan fitur-fitur unik.

Rekomendasi 5 Batagor Legendaris Bandung Wajib Dicoba, Tertua Berusia 55 Tahun

Dengan fitur-fitur unik tersebut, bisa membuat pengguna semakin nyaman dalam bermedia sosial, khususnya Instagram.

Nah, berikut VIVA Bandung rangkum tiga fitur unik Instagram yang wajib Kamu ketahui:

Cek Nama Anda Sekarang! BPNT 2025 Tahap 2 Rp600 Ribu Segera Cair ke KKS

1. Sembunyikan status online

Jika Kamu merasa resah dengan tampilan online ketika sedang bermain Instagram, kini tidak perlu khawatir lagi.

Pinjol Bisa Lacak Lokasi dan Sadap IMEI? Ini Fakta yang Harus Kamu Tahu!

Sebab Instagram sudah memiliki fitur sembunyikan status online. Berikut caranya:

  • Buka akun Instagram Anda.
  • Klik ikon profil yang berada di sudut kanan bawah.
  • Pilih tanda 'opsi lanjutan' kemudian pilih 'pengaturan dan privasi'.
  • Kemudian scroll terus kebawah hingga menemukan menu 'cara orang lain berinteraksi dengan Anda'. Kemudian pilih opsi 'pesan dan balasan cerita'.
  • Klik menu 'tampilkan status aktivitas'.
  • Geser sedikit menu 'tampilkan status aktivitas' kemudian pilih mati (off) untuk menonaktifkan status online Anda.
Halaman Selanjutnya
img_title