Sebelum Viral Makan Babi, Lina Mukherjee Sempat Ngaku Hamil Anak Saipul Jamil

Lina Mukherjee dan ilustrasi daging babi
Sumber :
  • Berbagai Sumber

"Udah beberapa kali masuk tv nasional eh skrg trending di China Singapore, antara gimana go internasional kok babi," tulis Lina Mukherjee saat mengetahui namanya viral, dilansir Senin, 20 Maret 2023.

Mengenal Xinjiang, Destinasi Wisata Muslim di Dataran China

"Singapore China Hongkong ma Malaysia isinya Lina makan babik, pembaca terbanyak soal babi," imbuh Lina.

Bahkan dalam unggahan story Instagram @linamukherjee_, wanita bertubuh gempal itu ngaku merinding saat melihat namanya disebut dalam pemberitaan media asing.

3 Film Indonesia yang Diduga Menyesatkan dan Menjelekkan Islam, Masyarakat Diajak Boikot

"Merinding go internasional makan babi, dan harga babi auto mahal," katanya.

Star Syndrome

Viral Boikot Sejumlah Film Horor yang Menjelekkan Islam, Daftarnya Cek Disini

 {{ photo_id=12124 }}

 Bangga dengan aksinya yang viral makan babi kriuk hingga dilirik media asing, Lina Mukherjee ngaku akan coba makan hewan lainnya demi konten sosial medianya. Seperti yang kita tahu, sebelumnya Lina juga sempat makan ulat sagu, kodok, cicak dan biawak.

Halaman Selanjutnya
img_title