Heboh Berangkatkan Umroh 2 RT, Ini Pekerjaan Sultan Bojong Koneng Bekasi

Foto Sultan Berangkatkan Haji 2 RT
Sumber :
  • VIVA Group

Viva Bandung – Media sosial tengah dihebohkan dengan cuplikan video sepasang suami istri di Bojong Koneng, Bekasi, Jawa Barat, yang memberangkatkan umroh 2 RT.

Viral! Pendeta Gereja Ajak Jemaat War Takjil, Netizen Muslim: Pak Pendeta, Awasss Ya

Tidak tanggung-tanggung, jumlah warga yang diberangkatkan umroh ke Tanah Suci Mekkah tersebut mencapai angka ratusan.

Sontak saja, hal tersebut ramai menjadi sorotan netizen di media sosial dan terungkap sosok di balik pasangan yang mendapat julukan sebagai Sultan Bojong Koneng tersebut. Berikut selengkapnya melalui ulasan di bawah ini.

Terungkap! Sebelum Wafat Habib Hasan bin Jafar Assegaf Niat Naik Haji Tahun Ini, Kata Habib Abdullah

Berangkatkan Umroh 2 RT

Viral cuplikan video keberangkatan umroh 113 warga Bojong Koneng, Desa Telaga Murni, Kecamatan Cikarang Barat, Bekasi, Jawa Barat secara gratis yang dibiayai oleh pasangan suami istri bernama H. Agus dan Hj. Yanti.

Gus Samsudin Pembuat Video Aliran Sesat Ternyata Pernah Jadi Tukang Rongsokan

Momen tersebut dibagikan oleh akun TikTok @ramdanisaputra, dan sudah ditonton jutaan kali. Terlihat, warga berkumpul di depan rumah megah berwarna coklat untuk bersiap berangkat ke Tanah Suci Mekkah.

“sultan Bojong koneng berangkatin umroh 2 RT,,,,,,,,semoga rejekinya bertambah sehat selalu buat pak bos H.agus SM Bu Bos H.yanti,,,amiin,” bunyi keterangan unggahan video akun TikTok @ramdanisaputra.

Halaman Selanjutnya
img_title