Loly Review Apartemen Baru di London, Begini Penampakan Mewahnya

Loly
Sumber :
  • viva.co.id

Bandung – Usai tinggalkan rumah Mami Eda, Loly tinggal di apartemen bari di London. Seorang remaja berusia 16 tahun kemudian membuat review video tour ruangan apartemen yang saat ini dia tempati.

PTNBH Terapkan Aturan Baru Pembagian Kuota SNPMB 2025, Simak Selengkapnya!

Saat pintu dibuka, seketika terlihat seluruh isi ruangan Lolly mulai dari tempat tidur hingga dapur.

Di sebelah kiri pintu masuk, terdapat sebuah meja dengan tiga laci bertingkat untuk menyimpan berbagai barang seperti kunci, lampu tidur, dan juga pengharum ruangan.

Trik Untuk Dapatkan Saldo DANA Gratis 75.000 Setiap Hari

apartemen loly

Photo :
  • viva.co.id

Di sebelah meja tersebut terdapat tempat tidur Lolly yang terlihat tertata dengan sprei dan selimut yang penuh warna. 

Link Dana Kaget 500 Ribu Khusus Pengguna Baru Desember 2024

 "Ini tuh flat tapi tipe studio guys. Jadi, di sini ada kasur dan laci. Ini (pewangi ruangan) aku yang beli by the way, dia wangi banget," kata Lolly, melansir unggahan Instagram @lambe_danu, Jumat 29 September 2023.

Di samping pintu, terdapat jendela yang dilengkapi dengan tirai berwarna abu-abu. Di bawah jendela itu, Lolly menata koleksi sepatu dan sandalnya, terlihat ada tiga pasang alas kaki yang disusun rapi di sana.

Halaman Selanjutnya
img_title