Komentar Menohok Siskaeee Usai Dicaci Buruk Berakting

Siskaeee
Sumber :
  • viva.co.id

Viva BandungSiskaeee, setelah mendapatkan cacian karena aktingnya yang buruk. Kini dia mau berusaha keras untuk film bioskop pertamanya, Kramat Tunggak.

Setelah IT dan The Stand, Aktor Muda Ini Jadi Kera di Kingdom of the Planet of the Apes

Penasaran seperti apa perjuangan yang dilakukan oleh Siskaeee untuk filmnya ini? Yuk langsung intip di bawah ini.

Setelah mendapatkan komentar pedas dari publik karena aktingnya yang buruk. Siskaeee menerima hal itu dengan baik, dia menyadari jika memang selama ini tidak bisa berakting.

Nonton Film Makin Murah! Ini Dia Bank Digital yang Kasih Diskon Spesial untuk Nonton Bioskop

Tetapi, demi membuktikan diri dalam film bioskop pertamanya. Siskaeee pun berusaha keras dengan masuk ke sekolah akting.

"Emang saya gak bisa akting. Saya masuk kesini ada sekolah akting jadi aku mau belajar," ucap Siskaeee saat konfrensi pers film itu di kawasan Jakarta Pusat, baru-baru ini.

Profil dan Biodata Amanda Rigby, Artis Cantik yang Diisukan Dekat dengan Andre Taulany

Tidak dipungkiri jika Siskaeee memang merasa kesulitan. Tetapi hal itu bukanlah masalah besar untuknya. Karena dirinya mau belajar agar menjadi lebih baik.

"Pasti karena ini hal baru buat Siska, persiapannya gak lama, cuma karena yang ngajarin sabar banget dan aku mau belajar aku berusaha adaptasi jadi asik lah prosesnya," katanya.

Film ini bercerita tentang seseorang bernama Siska yang sedari kecil sudah hidup dalam lingkungan prostitusi, dimana ibu nya winda mengalami kejadian yang terduga dengan menjadi bulan-bulanan warga, masih harus kehilangan nenek nya yang sangat dicintainya.

Walau pun sepeninggal sang nenek, Siska sudah di jauhkan dari dunia prostitusi oleh ibunya, namun saat dewasa kembali terjerumus dalam dunia yang sama.

Aborsi, sindikat perdangan manusia sampai pada akhirnya, Siska sempat hampir kehilangan nyawanya sendiri, menjadikan film ini dari gender 18+, drama, action sampai komedi menjadikan film ini layak untuk dijadikan hiburan yang memberi sebuah makna penting dalam kehidupan.