Mediasi dengan Teuku Ryan, Ria Ricis Tak Kuasa Menahan Air Mata

Ria Ricis.
Sumber :
  • Viva.co.id

VIVA Bandung - YouTuber Ria Ricis menjalani mediasi dengan Teuku Ryan di Pengadilan Agama Jakarta Selatan, Senin, 19 Februari 2024.

Sonhaji Penjual Es Teh yang Dihina Gus Miftah Berangkat Umrah, Warganet: Allah Naikan Derajatnya

Hal itu merupakan ikhtiar dari Pengadilan Agama untuk mendamaikan keduanya sebelum menginjak agenda sidang selanjutnya.

Baik Teuku Ryan maupun Ria Ricis hadir di hampir waktu yang bersamaan. Teuku Ryan datang pertama kali dengan ditemani pengacaranya.

Penampakan Sunhaji Penjual Es Teh yang Diolok-olok Gus Miftah Berangkat Umrah Sekeluarga

Tidak berselang lama, Ria Ricis datang dengan kuasa hukumnya. Keduanya pun memasuki ruang sidang.

Setelah beberapa menit berada di ruang sidang, keduanya dipindahkan ke ruang mediasi.

Ceritakan Kisah Kesatria Presiden Prabowo, Cagub Jabar Dedi Mulyadi Tak Kuasa Tahan Air Mata

Keduanya pun terpantau menjalani mediasi kurang lebih selama satu jam.

Setelah itu, Ria Ricis terlihat keluar lebih dulu. Sambil dikawal petugas keamanan, ia hanya menunduk tidak memberikan sepatah kata pun.

Halaman Selanjutnya
img_title