Hercules Ditantang Duel Jawara Garut, Ini Kata Habib Bahar Bin Smith
Rabu, 28 Februari 2024 - 19:45 WIB
Sumber :
- Istimewa
“Siapapun mau 01, 02, 03 akan kami lawan, sebab sesuatu yang diawali dengan kecurangan akan membawa kepada kehancuran,” ujar Habib Bahar.
Baca Juga :
Profil Euis Ida Wartiah Ketua DPRD Garut yang Hina Guru Honorer, Ternyata Bukan Orang Sembarangan
Setelah mendengar apa yang dikatakan Habib Bahar, Hercules pun setuju. Dia berpendapat bahwa siapa pun yang menang atau terpilih sebagai presiden secara jujur akan diakui sebagai presiden.