Timnas Indonesia Takluk dari Al Adalah 2-0, Ketua PSSI: Terus Berjuang

Timnas Indonesia U-20 vs Al Adalah
Sumber :
  • pssi.org

Marselino Ferdinan dan kawan-kawan akan terbang ke Spanyol pada Senin (14/11) dan Selasa (15/11) Selasa besok untuk melanjutkan pemusatan latihan serta melakoni sejumlah laga uji coba.

Bermain Ciamik saat Lawan Arab Saudi, Berapa Biaya Naturalisasi Maarten Paes?

Susuanan Pemain:

Indonesia: Cahya Supriadi; Kakang Rudianto, Muhammad Ferarri, Justin Hubner; Muhammad Dzaky, Doni Tri Pamungkas, Zanadin Faris, Ivar Jenner; Alfriyanto Nico, Ronaldo Kwateh, Rabbani Tasnim.**

Bukan Ernando Ari, Ini Kiper Pilihan Shin Tae-yong untuk Gantikan Maarten Paes di Timnas Indonesia