Shin Tae-yong Optimis Timnas Indonesia Tekuk Filipina

Timnas Indonesia vs Brunei Darussalam Piala AFF 2022
Sumber :
  • pssi.org

Jika Kamboja menang atas Thailand, lalu Indonesia bisa mengalahkan Filipina, maka Tim Merah-Putih akan keluar sebagai juara Grup A. Tapi jika Thailand dan Indonesia yang menang, penentuan juara grup akan dilihat dari jumlah gol yang didapatkan kedua tim saat menghadapi Kamboja dan Filipina.

Nasib Timnas Indonesia Pasca Hasil Imbang Filipina vs Vietnam