Kabar Baik Jelang Timnas Indonesia Lawan Irak di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia
Sumber :
  • viva.co.id

VIVA Bandung – Ada kabar baik bagi Timnas Indonesia menjelang pertandingan melawan Irak pada pada Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Kamis 6 Juni 2024 mendatang.

Demi Ambil Shin Tae-yong dari Timnas Indonesia, Legenda Korea Selatan Ini Rela Lakukan Apa Saja

Dikabarkan Federasi Sepakbola Irak (IFA) mengaku para pemainnya akan kesulitan melawan Timnas Indonesia karena suhu panas Jakarta

"Tim nasional kita telah berlatih di tengah-tengah kelembapan tinggi di Jakarta, yang sudah mencapai 91 persen. Mungkin kondisi sangat sulit selama pertandingan, karena tingkat kelembapan meningkat dari waktu ke waktu, dan mungkin meningkat lebih tinggi,” tulis pihak IFA di akun facebook mereka.

Gawat! Shin Tae-yong Diisukan Masuk Bursa Calon Pelatih Timnas Korea Selatan

"Atmosfer Jakarta [Senin malam] terjadi hujan yang tersebar, sebagian berawan, dan suhu naik hingga 31 derajat celcius," lanjutnya.

Kesulitan yang dialami Timnas Irak inilah yang memang diharapkan pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong.

Ernando Ari Curhat Perjuangan Masa Lalunya, Pernah Gagal Masuk Timnas U-16 Gegara Ordal

Timnas Irak

Photo :
  • -

Sebelumnya, dia memanfaatkan suhu di Jakarta untuk mendapatkan keuntungan saat pertandingan nanti. 

Halaman Selanjutnya
img_title