Wow! Inilah Kelebihan Windows 7 yang Harus Kamu Tahu
- Pixabay
Bandung – Meskipun microsoft telah meluncurkan windows 8, 10 bahkan windows 11 sebagai sistem operasi komputer, namun windows 7 diketahui masih menjadi pemimpin dalam jumlah pengguna.
Hal tersebut diketahui melalui survey yang dilakukan oleh Lensweeper terhadap 27 juta users, dan hasilnya menakjubkan, yakni windows 7 masih memiliki ratusan juta pengguna.
Selain memang karena booming di kalangan users sehingga mudah mendapatkan sistem operasi tersebut, menurut akun YouTube GAPTECHmedia inilah kelebihan windows 7 yang tidak bisa membuat pengguna move on:
1. Stabil dan Cepat
Minimnya animasi, pasnya kebutuhan spesifikasi, dan sistem hanya 1 layer menjadikan windows 7 stabil dan cepat. Terlebih kalau digunakan pada laptop-laptop Mid-to Low saat ini. Inilah yang membuat banyak orang enggan untuk beralih pada windows 10.
2. Support Banyak Software