Cara Setting TV Digital untuk NONTON LIVE Streaming Euro 2024, Cek di Sini

EURO 2024
Sumber :
  • Istimewa

Bandung –Cara menonton Euro 2024 secara langsung di TV digital RCTI di seluruh frekuensi MHz.

Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF U19 2024, Yuk Nonton di SINI Gratis!

Memasuki Euro 2024, banyak orang mencari tahu cara menonton pertandingan bola di RCTI. 

Sejak Sabtu, 15 Juni 2024, stasiun televisi RCTI menjadi penyiar resmi pertandingan Euro 2024. 

LINK Siaran Langsung Final Four Voli Proliga 2024 Putra Putri Minggu 14 Juli 2024

Bahkan konser pembuka UEFA Euro 2024 pada 14 Juni 2024 lalu dilakukan oleh RCTI untuk membuka acara besar tersebut.

 

Jadwal FINAL EURO 2024 Spanyol vs Inggris Malam Ini, Nonton di LINK Ini Gratis Tanpa Iklan

EURO 2024

Photo :
  • Istimewa

 

Dengan memilih channel Sportstars 3 HD, penonton di Indonesia dapat menontonnya dengan mudah melalui TV RCTI, dengan berlangganan ke Vision Plus, atau melalui TV parabola K Vision. 

Namun, bagi pemirsa yang belum mengatur TV digital untuk menemukan TV RCTI, mereka dapat melakukannya dengan menggunakan cara berikut:

Cara Mencari TV RCTI di TV Digital

- Nyalakan TV digital lalu klik "Menu" pada remote - Pilih "Buat Saluran" dan klik Ok 

- klik "Satelit Palapa C2" lali pilih menu "Frekuensi TP" dan masukkan frekuensi 04188 

- Masukkan "SImbol Nilai" dengan angka 08800 lalu pilih "Prioritas" dan klik "V" 

- Pilih "Cari" ke menu "Semua" lalu klik "Bebas" dan klik "Ok" 

- Proses selesai 

Cara Mencari TV RCTI di TV Digital dengan Set Top Box 

- Hubungkan TV digital dengan Set Top Box pilih "Menu" di remote TV

- Pilih "Pencarian Channel" atau "Scan Channel" lalu pilih jenis pencarian Digital atau DTV 

- Tekan "Cari Otomatis" dan tunggu proses

- Channel TV RCTI yaitu frekuensi 30 atau 530 di Jabodetabek 

- Simpan ke daftar favorit 

- Proses selesai, kini Anda bisa nonton live streaming Euro 2024 di TV RCTI

Demikianlah cara nonton live streaming Euro 2024 di TV RCTI lengkap cara mencari channel TV RCTI dan frekuensi di TV Digital.