Microsoft Free Atau Berbayar? Ini Perbedaannya!
Rabu, 4 September 2024 - 13:46 WIB
Sumber :
- id.pinterest.com
Langganan berbayar juga menyertakan fitur tambahan seperti manajemen pengguna, identitas, dan akses untuk hingga 300 karyawan. Selain itu, pengguna berlangganan juga mendapatkan bantuan bertenaga AI seperti Editor yang dapat memberikan saran tata bahasa dan gaya tingkat lanjut, serta Copilot untuk meningkatkan kreativitas dalam berbagai aplikasi.
Perbandingan Fitur
Akses Aplikasi
Gratis: Hanya versi web aplikasi seperti Word, Excel, dan PowerPoint yang tersedia. Aplikasi ini dapat diakses melalui browser.
Berbayar: Versi desktop aplikasi seperti Word, Excel, PowerPoint, dan Outlook yang dapat diinstal di PC atau Mac.
Baca Juga :
Mampu Deteksi Ribuan Penyakit, Aplikasi AI Kesehatan Tap Health Bisa Beri Diagnosa Awal Keluhan Anda
Penyimpanan Cloud
Gratis: Penyimpanan cloud online OneDrive sebesar 5 GB.
Halaman Selanjutnya
Berbayar: Penyimpanan cloud yang lebih besar dan lebih fleksibel, bergantung pada paket yang dipilih.