Harga dan Spesifikasi PS5 Pro yang Akan Segera Rilis, Dilengkap Teknologi AI

Playstation (PS) 5.
Sumber :
  • pinterest

Bandung, VIVA - Sonny akhirnya memberikan konfirmasi bahwa sebentar lagi playstation (PS) 5 Pro akan segera rilis.

Bintang Muda Persib Bandung Waliyuddin Shofa Berguru ke Spanyol, Siap Tembus Timnas U-17?

Kabar gonjang-ganjing terkait akan segera rilisnya PS5 Pro belakangan sempat mencuat di berbagai negara. Tidak sedikit gamers yang penasaran spesifikasi apa yang ditawarkan oleh PS5 Pro.

Selain itu, tentunya pasaran harga PS5 Pro pun tak luput dari perhatian publik.

Profil Kevin Mendoza, Kiper Andalan Persib Bandung yang Bawa Ketenangan di Bawah Mistar!

CEO Playstation, Hideaki Nishino mengungkapkan produk terbarunya ini jauh lebih canggih dibanding pendahulunya. 

"Kami mengembangkan PS5 Pro dengan mempertimbangkan para pemain dan kreator, karena banyak yang menginginkan konsol ini menjalankan grafis dengan fidelitas lebih tinggi dengan frame rate yang lebih haus pada 60 fps. Kami mencapainya di PS5 Pro," kata Nishino, dikutip dari situs resmi, Rabu (11/9/2024).

Bukan Cuma Gaji Fantastis! Alasan Mengejutkan Megawati Hangestri Tolak Bertahan di Korea!

Harga PS5 Pro

Adapun tanggal rilis PS5 Pro adalah pada 7 November 2024. Meski begitu ketersediaannya baru ada di beberapa negara Eropa.

Halaman Selanjutnya
img_title