TV Samsung Punya AI Energy Mode dan SolarCell Remote yang Ramah Lingkungan

TV Samsung
Sumber :
  • Pinterest

VIVABandung – Dengan berbagai inovasi ramah lingkungan, TV Samsung memungkinkan pengguna berkontribusi pada kelestarian planet tanpa mengorbankan kenyamanan dan kualitas hiburan mereka.

Cara Update Android Samsung Terbaru yang Wajib Kamu Tahu

Fitur AI Energy Mode menjadi ujung tombak efisiensi energi di TV Samsung. Teknologi ini menggunakan kecerdasan buatan untuk menganalisis kondisi pencahayaan sekitar dan jenis konten yang sedang ditampilkan.

Berdasarkan analisis ini sistem secara otomatis menyesuaikan brightness dan pengaturan tampilan lainnya untuk mengoptimalkan penggunaan daya.

7 Cara Buat Tampilan HP Samsung Kamu Jadi Makin Aesthetic

Komitmen ramah lingkungan Samsung juga terlihat dari inovasi SolarCell Remote. Remote control yang dapat diisi ulang menggunakan cahaya matahari atau lampu indoor ini mengurangi penggunaan baterai sekali pakai secara signifikan.

Dalam jangka panjang inovasi ini berkontribusi pada pengurangan limbah elektronik yang mencemari lingkungan.

Ramalan 2025: Prediksi Mengejutkan Para Ahli untuk Tahun Depan!

TV Samsung juga dilengkapi fitur Relumino mode yang meningkatkan aksesibilitas bagi pengguna dengan kendala penglihatan.

Halaman Selanjutnya
img_title