Tips Ibu Pekerja Tetap Dirindukan Anak di Tengah Kesibukan

Ilustrasi Ibu Pekerja Tetap Dirindukan Anak
Sumber :
  • Pinterest

VIVABandung – Menjadi ibu pekerja bukanlah hal yang mudah. Mereka harus membagi waktu antara karir dan keluarga.

WhatsApp Keluar Sendiri? Awas, Akunmu Jadi Incaran Hacker

Namun, hal tersebut tidak menghalangi mereka untuk tetap menjadi sosok yang dirindukan oleh anak-anak.

Ustadzah Imroatul Azizah dalam youtube Mutiara Hikmah Official menekankan pentingnya kualitas waktu bersama anak. Ia membagikan kisah inspiratif tentang sepasang orang tua yang bekerja sebagai dosen dan polisi.

Rahasia Anti Sadap! 6 Cara Melindungi Akun WhatsApp dari Hacker Licik!

Meski sibuk, mereka berhasil membangun hubungan yang erat dengan anak mereka.

"Ketika pulang kerja, mereka benar-benar menghabiskan waktu untuk anak-anak. Ayahnya pun demikian. Saat menjemput anaknya, ekspresinya menyambut dengan baik," ujar sang ustazah.

Anak Usia Dini Bisa Dapat Bantuan Rp3 Juta per Tahun, Cek Faktanya!

 

Ilustrasi Ibu Pekerja Tetap Dirindukan Anak

Photo :
  • Pinterest
Halaman Selanjutnya
img_title