Pascalibur Lebaran, IHSG Bank Raksasa Anjlok Berjamaah, Ini Datanya

ilustrasi index harga saham gabungan (IHSG) anjlok
Sumber :
  • istimewa

Anjloknya IHSG ditengarai karena adanya faktor jet lag setelah liburan panjang. Di sisi lain bulan Mei juga kurang mendukung untuk IHSG mencetak performa yang bagus secara historis.

Ajukan Pinjaman Melalui Aplikasi BRImo, Tanpa Ribet, Jaminan dan Langsung Cair!

Namun untuk hari ini, sentimen domestik yang akan mewarnai perdagangan adalah rilis inflasi dan pertumbuhan ekonomi.

Inflasi Indonesia bulan April diprediksi naik 3,4 persen dibandingkan dengan periode yang sama tahun 2021.

Lakukan Cara Ini Jika Lupa Username atau Password BRImo, Langsung Bisa Log In

Sementara itu pertumbuhan ekonomi di kuartal I-2022 diperkirakan tumbuh di atas 5 persen. (irv)