Pascalibur Lebaran, IHSG Bank Raksasa Anjlok Berjamaah, Ini Datanya
Senin, 9 Mei 2022 - 18:23 WIB
Sumber :
- istimewa
Berikut secara lengkap daftar pelemahan bank raksasa RI pada perdagangan pagi ini:
Pertama ada saham Bank Rakyat Indonesia (BBRI) yang harganya drop 6,57 persen dan berada di Rp 4.550/unit.
Di posisi kedua ada saham Bank Mandiri (BMRI) yang anjlok 5,87 persen dan harganya berada di Rp 8.425/unit.
Di posisi ketiga ada Bank Negara Indonesia (BBNI) yang harganya drop 5,42 persen dan berada di Rp 8.725/unit.
Di posisi keempat ada saham saham Bank Central Asia (BBCA) yang harganya drop 5,23 persen dan berada di Rp 7.700/unit.
Di posisi kelima ada saham Bank Pan Indonesia (PNBP) yang harganya drop 4,46 persen dan berada di Rp 945/unit.
Di posisi keenam ada saham Bank Danamon (BDMN) yang harganya drop 2,45 persen dan berada di Rp 2.390/unit.
Halaman Selanjutnya
Dan terakhir di posisi ketujuh ada saham Bank Permata (BNLI) yang harganya drop 1,63 persen dan berada di Rp 1.210/unit.