30 Kata-Kata Bijak Menyambut Datangnya Idul Fitri

Kata bijak menyambut idul fitri
Sumber :
  • viva.co.id

12. " Taqabbalallohu Minna wa Minkum. Selamat Hari Raya Idul Fitri 1442H Mohon maaf lahir dan batin."

Bukan Karena Ceramah Politik, Untung Cahyono Ungkap Alasan Jamaah Sholat Ied Membubarkan Diri

13. " Semoga ibadah puasa kita serta ibadah lainnya diterima Allah SWT dan semoga kita selalu dalam Ridho Allah."

14. " Tak ada untaian kalimat yang bisa menyenangkan hati setiap orang, tak ada kesempurnaan di dunia ini. Tak ada kesalahan yang tak termaafkan karena Dia Sang Pemilik Segalanya juga sangat Pemaaf."

Sempat Viral Karena Materi Khutbah Sholat Ied Bernuansa Politik, Untung Cahyono Akhirnya Minta Maaf

15. " Dalam setiap senyum dan tawa bersama; Dalam setiap doa sunyi yang terjawab; Dalam setiap kesempatan yang datang padamu, semoga Allah memberkatimu!" Selamat Hari Raya Idul Fitri 1442 H Mohon maaf lahir dan batin."

16. " Di hari yang fitri ini, mari saling memaafkan setulus hati. Di hari yang fitri ini, semoga Allah menjadikan kita sebagai hamba-Nya yang lebih baik lagi. Selamat Hari Raya Idul Fitri 1442 H."

Pertama dalam Sejarah, Umat Islam di Indonesia Akan Mengalami 2 Kali Ramadhan dalam 1 Tahun

17. “ Selamat Hari Raya Idul Fitri 1442 H bagi umat muslim yang merayakannya. Dengan berakhirnya bulan suci Ramadan semoga kita tetap terus berada di jalan-Nya dengan hati yang bersih dan saling memaafkan.”

18. “ Tak ada kesucian menjadi sempurna tatkala ada salah satu kebencian tertanam dalam jiwa membasuh jiwa dengan permintaan maaf. Terkirim dari lubuk hati atas kesalahan selama ini.”

Halaman Selanjutnya
img_title