Tepis Isu Pembunuhan, Kate Middleton Tampil di Publik bersama Pangeran William
Selasa, 19 Maret 2024 - 13:30 WIB
Sumber :
- Viva.co.id
"Kate sedang berbelanja dengan William, dan dia tampak bahagia, relake dan tampak sehat.”
Saksi mata di sekitar tempat mengatakan,ketiga anak-anak tersebut tidak mengikuti mereka pergi belanja ke toko.
“Anak-anak mereka tidak bersama mereka, tapi itu pertanda baik bahwa dia cukup sehat untuk pergi ke toko.”
Kate Middleton muncul ke publik.
Photo :
- Viva.co.id
Sebagaimana diketahui, Kate Middleton terakhir kali terlihat di publik sejak Hari Natal kemarin.
Tidak mucul ke publik dalam kurun waktu yang lama, membuat publik penasaran kemana sang putri tersebut.
Namun belakangan pihak Kejaraan menyebut jika Kate dijadwalkan akan menjalani operasi perut.
Halaman Selanjutnya
Salah satu sumber mengatakan, staf senior Kate bahkan sama sekali tidak mengetahui jika Kate tengah mengalami masalah kesehatan.