Kala Ridwan Kamil Ditolak The Jakmania di Jakarta: Sebagai Orang Baru Saya Tahu Diri

Ilustrasi Suporter Persija The Jakmania
Sumber :
  • VIVA.co.id

Prabowo Subianto bertemu Ridwan Kamil di Jakarta

Photo :
  • Viva.co.id
Prakiraan Cuaca Wilayah Jawa Barat Hari Ini Selasa 10 Desember 2024

Sebelumnya ramai diperbincangkan Jakmania menolak mentah-mentah terhadap pencalonan RK di Pilgub Jakarta 2024. 

"Semua yang mendukung pasti diterima dengan baik," kata Ridwan Kamil di Jakarta Selatan pada Minggu (1/9/2024).

Update Informasi Ancaman Gelombang Air Laut Wilayah Jawa Barat Hari Ini Selasa 10 Desember 2024

Tidak hanya itu, politisi Golkar tersebut mengaku tidak akan melewati hal apapun terkait kepengurusan Jakarta, salah satunya soal olahraga. 

"Dalam mengurus Jakarta itu dari budayanya, dari birokrasinya termasuk budaya olahraganya di dalamnya ada jak mania," ujar RK. 

Prakiraan Cuaca Wilayah Jawa Barat Hari Ini Senin 9 Desember 2024

Meski begitu, RK menegaskan bahwa dirinya tidak akan pernah mempolitisasi sepakbola sebagai ajang politik. 

"Saya juga tidak mau terlalu terlihat seolah-olah memanfaatkan sepak bola untuk hal-hal yang sifatnya politis tapi itu bagian yang diurus kalo nanti terpilih," bebernya.