Kecerdasan Pemilih Menjadi Kunci Utama Lawan Kampanye Hitam di Pilgub Jabar 2024
Sabtu, 5 Oktober 2024 - 18:10 WIB
Sumber :
- Dokumentasi VIVA
KDM melalui sikapnya yang tetap tenang menghadapi kampanye hitam telah memberikan contoh bagaimana seharusnya menghadapi isu-isu negatif. Ia memilih untuk fokus pada hal-hal substansial dan mempercayai kecerdasan rakyat dalam menilai.
Baca Juga :
Dituding Bawa Agenda Politik Anies dalam Polemik Gus Miftah, Clara Shinta: Pemilu Udah Kelar
Pada akhirnya kesuksesan Pilgub Jabar 2024 tidak hanya ditentukan oleh kualitas para kandidat tetapi juga oleh kecerdasan para pemilih. Masyarakat Jawa Barat diharapkan dapat membuktikan bahwa mereka mampu memilih pemimpin berdasarkan pertimbangan yang rasional bukan berdasarkan isu-isu yang tidak relevan.