Online Shop Menjadi Scam? Ini Macam-macam Penipuan yang Harus Kamu Tau!

Ilustrasi online shop
Sumber :
  • Pinterest

VIVABandung – Setiap hari, ribuan orang menjadi korban penipuan online shop. Dari toko palsu hingga produk KW yang dijual sebagai original, modusnya semakin beragam.

Tiba-Tiba Ditagih Pinjol di WA? Begini Cara Mengatasinya Agar Tak Tertipu!

Para penipu online shop menggunakan teknologi dan psikologi untuk meyakinkan korban. Mereka menciptakan toko yang tampak profesional dan terpercaya.

Mari kita pelajari teknik-teknik yang digunakan untuk penipuan online dan cara menghindarinya.

Cek Nama Anda Sekarang! BPNT 2025 Tahap 2 Rp600 Ribu Segera Cair ke KKS

 

Ilustrasi online shop

Photo :
  • Pinterest
Pinjol Bisa Lacak Lokasi dan Sadap IMEI? Ini Fakta yang Harus Kamu Tahu!

1. Fake Store

Penipu membuat toko online palsu yang tampak profesional. Mereka menggunakan template e-commerce, foto produk curian, dan testimoni palsu.

Halaman Selanjutnya
img_title