KIP Kuliah 2025 Terbuka Lebar, Biaya Kuliah Plus Uang Saku Lengkap

KIP Kuliah
Sumber :
  • id.pinterest.com

VIVABandung – Mimpi melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi kini semakin terbuka lebar bagi lulusan SMA/SMK dari keluarga kurang mampu.

Jangan Sampai Ketinggalan! Begini Jadwal Lengkap Pencairan PKH 2025

Melalui program Kartu Indonesia Pintar (KIP) Kuliah 2025, pemerintah memberikan bantuan komprehensif yang mencakup biaya kuliah dan biaya hidup selama masa studi.

Program ini menawarkan dua komponen bantuan utama.
Pertama, pembebasan biaya kuliah yang dibayarkan langsung ke kampus.
Kedua, bantuan biaya hidup yang berkisar antara Rp800.000 hingga Rp1.400.000 per bulan, dengan besaran yang disesuaikan berdasarkan wilayah tempat tinggal mahasiswa.

Anak Sekolah Dapat Bantuan PKH 2025! Nominalnya Bikin Orangtua Lega

KIP Kuliah merupakan bentuk nyata komitmen pemerintah dalam mewujudkan pemerataan akses perguruan tinggi.

Ilustrasi Kuliah

Photo :
  • VIVA Group
Biaya Persalinan Beres! PKH 2025 Sediakan Rp3 Juta untuk Ibu Hamil

Program ini membuka kesempatan bagi mahasiswa berbakat dari keluarga prasejahtera untuk masuk perguruan tinggi tanpa terbebani masalah biaya.

Halaman Selanjutnya
img_title