Langah Mudah Mengetahui Akun yang Diretas dan Langkah Mengatasinya!

Ilustrasi Bahaya Peretasan
Sumber :
  • Pinterest

VIVABandung – Pernahkah akun media sosial atau email Anda tiba-tiba tidak bisa diakses? Bisa jadi akun tersebut jadi sasaran peretasan.

Sering Diteror Pinjol, Ganti Nomor HP Jadi Solusi Terbaik?

Peretasan akun bisa menyebabkan pencurian dan penyalahgunaan data pribadi, hingga penipuan.

Tanda-Tanda Akun yang Diretas

Jangan Sampai Ketinggalan! Begini Cara Klaim Saldo DANA Kaget Terbaru 2025

1. Tidak Bisa Masuk ke Akun

Tiba-tiba password berubah tanpa Anda mengubahnya? Itu bisa jadi tanda bahwa peretas telah mengambil alih akun Anda.

Cara Cepat Klaim DANA Kaget, Jangan Sampai Kehabisan Saldo Gratis!

2. Ada Aktivitas yang Tidak Biasa

Jika ada pesan terkirim tanpa Anda mengetiknya, postingan aneh di akun media sosial, atau transaksi mencurigakan di akun bank, segera cek keamanan akun Anda.

Halaman Selanjutnya
img_title