Politisi Zaman Now Harus Punya Karya, Tak Cukup Wacana

Dedi Mulyadi hadir di RDP DPRD Purwakarta
Sumber :
  • Istimewa

Selain itu, jelas Kang Dedi, seorang politisi ideologis pasti akan memiliki kehausan dalam membuat karya. Maka untuk meredakan rasa hausnya itu bisa dibuat dalam wujud yang nyata sesuai dengan apa yang menjadi obsesinya.

Dedi Mulyadi Diangkat Jadi Anggota Kehormatan PERADI

Seperti halnya Kang Dedi yang saat ini memiliki karya baru yang nyata, yakni Lembur Pakuan. "Dalam sebuah ruang kosong yang saya miliki hari ini, saya menyajikan karya yang baru lagi, yaitu Lembur Pakuan," katanya.

Lembur Pakuan ini, jelas Kang Dedi, merupakan sebuah karya karya kecil untuk mewujudkan visi dan gagasan yang selama ini diusungnya dalam rapat-rapat di DPR RI.

Tawa Lepas Sunhaji Pedagang Es Teh Viral saat Ditelpon Dedi Mulyadi

Dedi Mulyadi hadir di RDP DPRD Purwakarta

Photo :
  • Istimewa

"Sehingga saya punya karya nyata dengan ekosistem ekonomi yang dikembangkan di kampung itu. Lembur Pakuan merupakan salah satu riset dari imajinasi saya tentang Desa Penglipuran Bali," jelasnya.

Dedi Mulyadi Pastikan Pembangunan Jawa Barat Tidak Bandung Sentris

Karena itu, Kang Dedi menilai, jika seorang politisi atau pemimpin tidak memiliki basis ideoligis maka bisa dibilang gagal dalam memimpin.

"Salah arah pembangunan sering kali disebabkan karena kegagalan seorang pemimpin yang tidak punya visi," pungkasnya.