Aksi Protes Antihijab di Iran Memakan Korban, 3 Orang Tewas
Rabu, 21 September 2022 - 12:35 WIB
Sumber :
- AP Photo
Ketika berada di pusat bimbingan pada hari yang sama, dia mengalami stroke dan serangan jantung, lalu dipindahkan ke rumah sakit terdekat, di mana dia meninggal beberapa hari kemudian.
Sebelumnya, pihak kepolisian mengatakan bahwa Amini tidak dipukuli, dan memang sudah memiliki beberapa kondisi sebelumnya seperti epilepsi dan diabetes. Keluarganya telah secara eksplisit membantah klaim oleh kepala polisi Teheran awal pekan ini.
Polisi juga menambahkan bahwa Amini telah melanggar aturan jilbab wajib Iran yang berlaku tak lama setelah Revolusi Iran tahun 1979.