Persib Bandung Dapat Kabar Baik! Tiga Pemain Andalan Comeback, Maung Siap Menggila

Persib Bandung
Sumber :
  • id.pinterest.com

VIVABandung – Kabar gembira datang untuk Bobotoh menjelang laga penting Persib Bandung melawan Borneo FC

Hodak Girang! Pemanggilan Mendoza dan Kastaneer ke Timnas Jadi Berkah Persib Bandung

Setelah serangkaian pertandingan yang penuh tantangan, Maung Bandung akhirnya bisa bernapas lega.

Tiga pemain kunci yang sebelumnya harus menepi karena cedera kini dalam proses pemulihan dan akan segera kembali ke lapangan.

Marc Klok Hingga Adam Alis, Jadi Penggerak Permainan Persib yang Mematikan

Persib Bandung tengah berada di jalur juara, namun persaingan di Liga 1 masih ketat. 

Ciro Alves

Photo :
  • ig @persib
Jelang Akhir Musim, Persib Bandung Dapat Kabar Baik! Gelar Juara di Depan Mata?

Konsistensi permainan menjadi kunci agar mereka bisa mempertahankan gelar. 

Saat ini, Persib mengoleksi 57 poin dan masih memimpin klasemen. 

Halaman Selanjutnya
img_title