Persib Bandung Kontrak Luis Milla 2 Musim

Pelatih Persib Bandung Luis Milla
Sumber :
  • persib.co.id

BANDUNG - PT Persib Bandung Bermartabat (PBB) mengikat kontrak bersama pelatih anyar asal Spanyol, Luis Milla selama dua musim. Dengan pilihan perpanjangan.

Lawan Port FC, Persib Usung Misi Bangkit Demi Lolos Face Grup

Seperti diketahui, untuk bersaing dalam kompetisi Liga 1 2022/2023, Persib kini berbenah diri untuk membangun kekuatan tim terbaik. Usai menandatangani kontrak, Milla segera menangani Persib, dalam laga lanjutan musim ini.

Pelatih Persib Bandung Luis Milla

Photo :
  • Pinterest
Profil dan Agama Alexandre Pato, Eks Pemian AC Milan yang Dirumorkan Bakal Gabung Persib

"Luis Milla, kami kontrak selama 2 musim ke depan dengan opsi perpanjangan. Kami berharap dapat memberikan semangat baru bagi seluruh keluarga besar PERSIB saalam dunya," ungkap Direktur PT PERSIB Bandung Bermartabat (PBB), Teddy Tjahjono, Senin 22 Agustus 2022.

Sebelum kedatangan Milla, skuad Persib Bandung untuk sementara ditangani asisten pelatih Budiman yang telah memberikan 2 kemenangan penting untuk Persib Bandung.

Halaman Selanjutnya
img_title
Rumor Alexandre Pato Masuk Persib Bandung Semakin Menguat, Segini Harga Transfernya