Song Hye Kyo Siap Balas Dendam Berperan di Drama The Glory

Song Hye Kyo
Sumber :
  • unggahan Instagram @kyo1122

Dalam dialognya membuat penonton semakin bahwa drama The Glory menjadi drama makjang Song Hye Kyo yang bakal populer. 

Tahun Baru Lebih Seru! Film Lokal Indonesia yang Wajib Ditonton di Netflix

"Tidak akan ada pengampunan. Padahal, akibatnya, tidak akan ada kemuliaan juga," kata karakter Song Hye Kyo dalam teaser drama The Glory.

The Glory dikabarkan akan dirilis pada 30 Desember 2022. Sosok Moon Donguen digambarkan sebagai perempuan yang penuh amarah dan tentu saja berniat membalas dendam pada siapa pun yang telah membuatnya menderita, termasuk para perundung di masa kecilnya yang tidak pernah membantunya saat dalam kesulitan. 

10 Film Netflix Populer 2024 yang Bikin Malam Tahun Baru Anda Lebih Menarik! Cocok Ditonton Bareng Keluarga