Cocok Buat Liburan Akhir Tahun, Berikut 5 Wisata Baru di Indonesia

Goa Liang Tapah
Sumber :
  • U-Report

BANDUNG – Mau liburan akhir tahun bingung tapi belum punya destinasi wisata? Bagi yang ingin menghabiskan libur panjang di Indonesia, ternyata ada beberapa destinasi baru terfavorit pilihan yang dilansir dari Traveloka Staycation Week 2022

Fortnite Merevolusi Genre Game dengan Peluncuran Fortnite Ballistic

Berikut ini deretannya, sekaligus rincian aktivitas menarik yang bisa dilakukan yang bisa jadi inspirasi liburan akhir tahun atau liburan kamu berikutnya:

1. Mengulik Sejarah di Sragen, Jawa Tengah

Cara Libur Natal 2024 Bisa Long Weekend Sambut Tahun Baru

Bagi penggemar wisata edukasi, Sragen di Provinsi Jawa Tengah memiliki banyak pesona wisata yang belum banyak diketahui oleh masyarakat. Jangan sia-siakan kesempatan untuk berkunjung ke Museum Prasejarah Sangiran yang menyimpan berbagai koleksi benda-benda purbakala.

Tidak hanya menawarkan nilai sejarah, Sragen juga memiliki wisata alam yang indah. Keindahan alam Sragen, Gunung Kemukus, Gemolong Edupark dan air terjun Kedung Grujug bisa menjadi pilihan.

3 Rekomendasi Spot Sunset Terbaik di Sudut Kota Bandung

2. Pengalaman Berkunjung ke Negeri Dongeng di Biak Numfor, Papua

Jika ingin merasakan lanskap alam megah dan berwisata dengan suasana bak di film-film fiksi, kamu wajib mengunjungi destinasi wisata Negeri Dongeng, Kabupaten Biak Numfor yang terletak di timur Indonesia, tepatnya di Kampung Padwa, Distrik Yendidori, Kabupaten Biak Numfor, Papua.

Halaman Selanjutnya
img_title