Geram! Tak Sopan di Depan Jaksa, Mario Dandy Dimarahi Hakim: Jaga Sikap Saudara Ya!
Sabtu, 5 Agustus 2023 - 17:31 WIB
Sumber :
- Viva Group
Sikap tak sopan Mario Dandy yang viral di media sosial itu langsung membuat netizen geram dan mengeluarkan komentar hujatan.
“Anak ini emang gak pernah diajari etika sama sekali sama ortunya,” komentar netizen.
“Cara duduknya aja udah memperlihatkan gak punya sopan santun,” imbuh netizen.
“Anak kebanyakan makan uang haram ya gini,” timpal netizen dengan menohok.