Dana BPNT Rp600 Ribu Bisa Dicairkan, Simak Syarat dan Cara Mendapatkannya

Bansos (bantuan sosial)
Bansos (bantuan sosial)
Sumber :
  • canva

Syarat Penerima BPNT 2025

Tidak semua masyarakat bisa mendapatkan bansos ini. 

Pemerintah telah menetapkan beberapa syarat bagi penerima BPNT 2025:

1. Warga Negara Indonesia (WNI) yang memiliki KTP elektronik aktif.

2. Bukan anggota TNI, POLRI, atau Aparatur Sipil Negara (ASN).

3. Terdaftar dalam data desa sebagai keluarga berkebutuhan khusus.

4. Masuk dalam Data Tunggal Sosial Ekonomi Nasional (DTSEN).