Putusan Sidang Cerai Aldilla Jelita dan Indra Bekti Digelar Hari Ini

Indra Bekti dan Aldila Jelita
Sumber :
  • Instagram @dhila_bekti

VIVA Bandung – Pernikahan Indra Bekti dan Aldilla Jelita berada di ujung tanduk. Rumah tangga yang mereka bangun selama ini, berakhir perceraian.

Edward Akbar Resmi Cerai dengan Kimberly Ryder, Segini Uang Nafkah untuk Anak

Hari ini, 17 April 2023 merupakan jadwal putusan sidang cerai kedua pasangan suami istri tersebut. Lantas bagaimana kelanjutannya? 

Sidang Cerai Aldilla Jelita dan Indra Bekti

Mesin Cuci Baru LG Bikin Tagihan Listrik Turun

Sidang putusan cerai Aldilla Jelita dan Indra Bekti digelar secara sistem e-court. Hal tersebut diketahui dari Teguh Putra selaku kuasa hukum Aldilla Jelita.

"Iya betul hari ini putusan Dila Bekti, sidangnya secara online," tulis Teguh Putra saat dihubungi awak media via WhatsApp, Senin, 17 April 2023.

LG Hadirkan Teknologi Steam di Mesin Cuci Kompak

"Kalau sidang online batasannya sebelum jam 2," tambahnya.

Berharap Agar Putusan Sidang Cerai Keluar Hari Ini

Halaman Selanjutnya
img_title