Agnez Mo Manggung Pakai Baju Motif Tulisan Arab, Netter: Gue Nasrani Kecewa...

Agne Mo
Sumber :

Viva Bandung – Dilansir dari kanal YouTube Con, tulisan arab pada busana Agnez tersebut bertuliskan ‘Al Muttahidah’ yang berarti persatuan, dikutip Viva Bandung 6 Mei 2023.

Jessica Iskandar Buka Suara Soal Gisella Anastasia Dituding Goda Vincent Verhaag

Seorang netizen yang mengaku beragama nasrani dan fans Agnez pun mengaku kecewa dengan gaya busana sang idola.

“Eike penggemar Agnez! Tapi kenapa ya kesini-kesininya semakin aneh. Masalah tulisan arab ya wajar jadi kritikan,” tulisnya.

Dari Surabaya ke Bandung, Jejak Konser Agnez Mo Berujung Gugatan

“Gue nasrani aja gondok. Baju minim, konser di Indo dah gitu pakai tulisan arab. Saling menghargai hidup di tengah kemajemukan, ingat itu @agnezmo!!” sambungnya.

Diketahui, Agnez Mo yang dikenal sebagai penyanyi sukses mengharumkan nama Indonesia di mancanegara rupanya terseret isu penistaan ​​agama.

Agnez Mo Buka Suara Lewat Podcast, Ini Pembelaan Lengkapnya!

Agne Mo

Photo :
  • -

Kebisingan itu berawal sejak tahun 2016. Berawal dari Agnez Mo yang tertangkap di atas panggung mengenakan pakaian bertulisan Arab.

Halaman Selanjutnya
img_title