Usai Nathalie Holscher Lepas Hijab, Nadya Holscher Menguatkan : Allah Tetap Jaga Kakak

Adik Nathalie Holscher Pindah Agama
Sumber :
  • intipseleb

Viva Bandung – Setelah hijrah dan putuskan untuk menjadi mualaf, Nathalie Holscher kembali melepas hijab usai bercerai dari Sule.

Innalillahi Wainnailaihirojiun, Marissa Haque Sempat Tutup Usia

Imbas dari keputusan Nathalie lepas hijab tersebut sontak banjir pro dan kontra dari netizen hingga sang adik Nadya Holscher buka suara. Seperti apa? Yuk scroll artikel berikut!

Nathalie Lepas Hijab

Profil Puput Novel, Penyanyi Era 70-an yang Meninggal Karena Kanker

 

Nathalie Holscher Minta Maaf ke Sosok Ini, Prihal Lepas Hijab

Photo :
  • Intipseleb
Selain Raffi Ahmad, Sule Juga Mengaku Sempat Ditawari Jadi Wakil Walikota oleh Artis Ini

 

Sukses membuat publik geger dan terkejut, Nathalie Holscher kembali melepas hijabnya setelah hampir 3 tahun menjadi mualaf. Tampil semakin cantik dan percaya diri menunjukkan rambut indahnya, ibu dari Adzam Ardiansyah itu banjir hujatan netizen.

Tak hanya itu, Nathalie juga sempat meminta maaf kepada netizen atas rasa kecewanya yang kembali melepas hijab. Membela sang kakak, Nadya Holscher rela pasang badan dan beri dukungan penuh atas keputusan Nathalie itu.

"Always love u," isi caption Nadya Holscher, kata Nadya Holscher.

Bahkan tak ingin adiknya ikut kecewa, Natahlia Holscher menuliskan permintaan maafnya di kolom komentar.

"Maaf udah bikin kecewa ya uti," kata Nathalie.

Beri Kalimat Penenang

 

 

Menghargai penuh keputusan Nathalie Holscher, Nadya Holscher sontak selalu menguatkan sang kakak dan menyinggung jika Allah maha mengetahui atas keputusannya itu.

"gapapa kak!, Allah tetap jaga kaka," kata Nadya.

Bahkan sederet rekan selebriti seperti Marisya Icha dan Umi Pipik pun ikut memberikan dukungan untuk Nathalie yang sedang mencari proses jati diri.

"Gak ada yang bisa menjamin manusia bisa istiqomah dengan apapun yang sedang dia kerjakan. Saya sebagai saudara hanya akan menemani prosesnya dia, saya akan ada dalam doa tapi, saya tidak bisa memberikan hidayah. Yang memberikan hidayah itu Allah," tutur Umi Pipik. (nes)